Rabu, 08 Juni 2022

                        

                                              Datuk Jannaton

Datuk Jannaton adalah seorang tokoh bangsawan Kesultanan Pagaruyung dari Sumatera Barat, saudagar, dan perantau asal Minangkabau di Pulau Penang, Semenanjung Malaya. Dia adalah pendiri awal pemukiman perantau Minangkabau di Batu Uban, Pulau Penang, pada abad ke-18. Dia mendapatkan penghargaan dari Sultan Kedah, Sultan Muhammad Jiwa, atas jasa dan bantuannya yang telah membantu Sultan Kedah menghalau serangan Thailand yang dipimpin oleh Raja Boromakot yang memerintah di Kerajaan Thailand dari tahun 1732-1758.

Datuk Jannaton meninggal dunia pada tahun 1789 dan dimakamkan di pemakaman keluarga di Batu Uban, Pulau Penang, Negara Bagian Kedah, Semenanjung Malaya.

Referensi

Wikiwand.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Poenale Sanctie

Poenale Sanctie Sebelum saya sebagai penulis memberikan informasi kepada anda tentang Poenale Sanctie, pe...